September 12, 2024

Penyerahan sertifikat BLUD ( Badan Layanan Usaha Daerah)NTB

Penyerahan sertifikat BLUD ( Badan Layanan Usaha Daerah) Kepada 11 Sekolah BLUD yang telah menyelesaikan proses administrasi pergub (Peraturan Gubernur), pada tanggal 2 Mei 2023 bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional, di Taman Budaya dalam rangka kegiatan rapat koordinasi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) NTB, Penyerahan dilakukan oleh perwakilan direktorat kemendikbud dan didampingi oleh Kepala Dinas dan Kepala bidang SMK.

#smkn2kobiManTAP

#MandiriTerampilAkhlakPrestasi

#MengukirPrestasiMembangunMasaDepan

#smkgemilangkarya

#dikbudmembanggakan

#ntbgemilang

#direktoratpembinaansmkkemdikbud

#vokasikuatmenguatkanindonesia

#SaYaBisaHebatdanLuarBiasa